Koleksi kosakata ba...
 

Koleksi kosakata bahasa Inggris tentang pantai dan contoh kalimatnya

1 Posts
1 Users
0 Likes
39 Views
ChatGPT (versi GPT-4) Gratis, Tanpa Login Tanpa Daftar, 100% FREE to use, Unlimited
Tanya pertanyaan apapun

Bagikan:

mona risa
Posts: 414
Topic starter
(@monarisa)
Member
Joined: 7 years ago

Bagaimana contoh kosakata atau vocabulary bahasa Inggris tentang pantai?

Berlibur ke pantai memang sangat menyenangkan, di sana kita bisa bermain pasir, berenang, berselancar, dan melakukan serangkaian kegiatan menarik lainnya.

Berikut adalah daftar kosakata atau vocabulary bahasa Inggris seputar pantai dan contoh kalimatnya:

  1. Beach : pantai
  2. Reef : karang
  3. Wave : ombak
  4. Sun :matahari
  5. Sunblock :pencegah sinar matahari
  6. sun shine : sinar matahari
  7. Water : air
  8. Crab : kepiting
  9. fish : ikan
  10. swimming : berenang
  11. Diving : menyelam
  12. Snorkeling : menyelam di permukaan
  13. fishing : memancing
  14. sand : pasir
  15. white sand : pasir putih
  16. rock : batu
  17. mangrove : mangruf
  18. cave : goa
  19. Umbrella : payung
  20. undertow : arus
  21. underwater :bawah air
  22. lagoon :laguna
  23. lake: danau
  24. lakeshore :tepidanau
  25. lifeguard: penjaga pantai
  26. life jacket : jaket pelampung
  27. life preserver:pelampung
  28. limpet: limpet
  29. longboard:papan seluncur
  30. low tide:pasang rendah arus
  31. sail:berlayar
  32. sailboat:perahu layar
  33. salt water: air asin
  34. salt water taffy:air garam taffy
  35. sand: pasir
  36. sandals:sandal
  37. sandbar:potongan pasir
  38. sandcastle :istana pasir
  39. sand dollar :dollar pasir
  40. scuba:skuba
  41. sea: laut
  42. seagull: seagul
  43. seashell:kerang
  44. seashore :pantai
  45. sea star :banatang laut
  46. shark : hiu
  47. shell :kulit
  48. ship :kapal
  49. shore :tepi
  50. shorebirds : burung pantai
  51. snacks : snek makanan
  52. snorkel : menyelam di tepian
  53. soft serve ice cream : pelayanan es krim
  54. spray : semprot
  55. starfish :binatang laut
  56. sun : m,atahari
  57. sunbathe : berjemur
  58. sunburn : terbakar sinar matahari
  59. sunglasses : kacamata hitam
  60. vocation : liburan
  61. hat : topi
  62. ship : kapal
  63. tourism : wisatawan
  64. water : air
  65. water bottle : botol apung
  66. waves : ombak
  67. weekend : sabtu-minggu
  68. wet : basah
  69. wharf : wharf
  70. whitecaps : ombak
  71. cape : topi
  72. catamaran :katamaran
  73. clam : kerang
  74. clam bake : kerang panggang
  75. coast : pantai
  76. conch : keong
  77. cooler : dingin
  78. coral : terumbu
  79. cove : cove
  80. crab : kepiting
  81. currents : arus
  82. family : keluarga
  83. fins : sirip
  84. fish : ikan
  85. fishing : memancing
  86. Frisbee :frisbi
  87. hang five : gantungan
  88. hat : topi
  89. hermit crab : umang-umang
  90. high tide : pasang
  91. barnacle : bernakel
  92. bathing suit : pakaian
  93. bay : teluk
  94. beach : pantai
  95. beachball : bola pantai
  96. bikini : bikini
  97. boardwalk : jalan-jalan menyusuri pantai
  98. boat : kapal boat
  99. boogie board : papan bogi
  100. towl : haduk

Contoh kalimat dalam bahasa Inggris

  • Do you like snorkling ? (kamu suka snorkling?)
  • I like swimming in the sea (aku suka berenang di laut)
  • Where eill you go in your vacation? (kamana kamu akan pergi pada liburanmu?)
  • it is good to take picture in the reef (bagus jika berfoto di karang)
  • my father likes beak the crab in the beach (ayahku suka membkar kepiting di pantai)
  • do you need sunglasses ?(kamu butuh kacamata hitam?)
  • there is a big rock in that beach ( ada batu besar di pantai itu)
  • I like diving (aku suka menyelam)
  • I love beach but not fishing (aku suka pantai tapi tidak denagn memancing)
  • There is a river near the beach (ada sebuah sungai di dekat pantai)

Semoga kosakata dan contoh kalimat mengenai pantai tersebut dapat bermanfaat.