Arti kata 'throughp...
 

Arti kata 'throughput' beserta contoh kalimatnya

1 Posts
1 Users
0 Likes
1 Views
ChatGPT (versi GPT-4) Gratis, Tanpa Login Tanpa Daftar, 100% FREE to use, Unlimited
Tanya pertanyaan apapun

Bagikan:

azkia
Posts: 459
Topic starter
(@azkia)
Member
Joined: 2 years ago

Apa arti kata 'throughput' dan bagaimana contoh penggunaannya dalam kalimat?

Pada tulisan saya sebelumnya, saya telah menjelaskan tentang arti frasa 'brace yourself' beserta contoh kalimatnya. Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan mengenai arti kata 'throughput' beserta dengan contoh penggunaannya dalam kalimat.

Kata 'throughput' bila kita artikan ke dalam bahasa Indonesia artinya adalah 'kapasitas produksi' / 'jumlah hasil produksi' / 'jumlah keluaran' yang dihasilkan dalam suatu periode waktu. Kata 'throughput' ini termasuk dalam noun atau kata benda.

Berikut ini contoh penggunaan kata 'throughput' dalam kalimat:

  1. We need to imporve our throughput because demand is high at the moment. (Kami perlu meningkatkan kapasitas kami karena permintaan sedang tinggi saat ini.)
  2. At the end of the year, teachers need to increase their weekly throughput to correct all the final tests. (Di akhir tahun, guru perlu meningkatkan hasil mingguan mereka untuk memperbaiki semua ujian akhir.)
  3. The country is deep in debt, so we need to improve our throughput to overcome this situation. (Negara ini memiliki banyak hutang, jadi kami perlu meningkatkan kapasitas kami untuk mengatasi situasi ini.)
  4. The factory's production throughput increased by 20% after implementing the new assembly line. (Kapasitas produksi pabrik tersebut meningkat 20% setelah mengimplementasikan jalur perakitan baru.)
  5. The server's throughput was limited by the slow hard drives. (Kapasitas server tersebut terbatas oleh hard drive yang lambat.)
  6. The warehouse's throughput was improved by implementing a new inventory management system. (Kapasitas gudang tersebut meningkat dengan mengimplementasikan sistem manajemen inventaris baru.)
  7. The factory's throughput was limited by the outdated equipment. (Kapasitas pabrik tersebut terbatas oleh peralatan yang sudah usang.)
  8. The company's throughput improved after hiring additional staff to handle the increased workload. (Kapasitas perusahaan tersebut meningkat setelah merekrut staf tambahan untuk menangani beban kerja yang meningkat.)
  9. The new software significantly increased the throughput of the accounting department. (Software baru tersebut meningkatkan kapasitas departemen akuntansi secara signifikan.)
  10. The company's throughput was negatively impacted by the power outage. (Kapasitas perusahaan tersebut terpengaruh negatif oleh padamnya listrik.)

Itu tadi penjelasan tentang arti kata 'throughput' beserta contoh penggunaannya dalam kalimat.