General discussions
1
Posts
1
Users
0
Likes
703
Views
ChatGPT (versi GPT-4) Gratis, Tanpa Login Tanpa Daftar, 100% FREE to use, Unlimited
Tanya pertanyaan apapun
Bagikan: |
Dec 12, 2020 6:25 am
Apa saja nama aktivitas fisik manusia dalam bahasa Inggris?
Berikut adalah beberapa vocabulary bahasa Inggris seputar aktivitas fisik atau kegiatan manusia sehari-hari.
- Breathe = bernafas
- Smile = senyum
- Eat = makan
- Laugh = tertawa
- Drink = minum
- Cry = menangis
- Yawn = menguap
- Nod (one’s) head = mengangguk
- Shake (one’s) head = menggelengkan kepala
- See = melihat
- Watch = menonton
- Look at = melihat
- Blink = berkedip
- Bend = menekuk
- Shake hands = berjabat tangan
- Hit = memukul
- Fold (one’s) arms. = bersilang tangan
- Bite (one’s) nails = menggigit kuku
- Kneel = berlutut
- Bow = menunduk
- Kick = menendang