Mar 03, 2022 10:45 pm
Mengendarai sepeda motor merupakan kegiatan yang sangat menyenangkan apalagi dilakukan bersama dengan teman maupun orang lain yang dekat dengan kita. Sepeda motor banyak dipilih sebagai alat transportasi karena lebih lincah saat bermanuver di jalan dan dapat melewati berbagai macam kondisi maupun ukuran lebar jalan.
Berbicara mengenai sepeda motor, berikut ini adalah quote atau kata bijak (kata mutiara) bahasa Inggris mengenai sepeda motor (motorcycle):
- “When I’m riding my motorcycle, I’m glad to be alive. When I stop riding my motorcycle, I’m glad to be alive.” — Neil Peart
(Ketika saya mengendarai sepeda motor, saya senang saya masih hidup. Ketika saya berhenti mengendarai sepeda motor, saya senang saya masih hidup.) - “Anybody can jump a motorcycle. The trouble begins when you try to land it.” — Evel Knievel
(Siapa pun bisa melompat dengan sepeda motor. Masalahnya dimulai ketika kamu mencoba mendaratkannya.) - “Although motorcycle riding is romantic, motorcycle maintenance is purely classic.” — Robert M. Pirsig
(Meskipun mengendarai sepeda motor itu romantis, perawatan sepeda motor itu sepenuhnya klasik.) - “There isn’t a lot written about the motorcycle culture.” — Katey Sagal
(Tidak banyak yang ditulis tentang budaya sepeda motor.) - “Love is the feeling you get when you like something as much as your motorcycle.” — Hunter S. Thompson
(Cinta adalah perasaan yang kamu rasakan ketika kamu menyukai sesuatu sama seperti sepeda motormu.) - “Riding a motorcycle on today’s highways, you have to ride in a very defensive manner. You have to be a good rider and you have to have both hands and both feet on the controls at all times.” — Evel Knievel
(Mengendarai sepeda motor di jalan raya saat ini, kamu harus mengendarai dengan cara yang sangat defensif. Kamu harus menjadi pengendara yang baik dan kamu harus selalu mengontrol kedua tangan dan kedua kakimu.) - “My first car was a motorcycle.” — Adam Carolla
(Mobil pertamaku adalah sepeda motor.) - “People are like motorcycles: each is customized a bit differently.” — Unknown
(Orang-orang itu seperti sepeda motor: masing-masing dikustomisasi sedikit berbeda.)